Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kandang Madrid Beralih Nama?

Kompas.com - 30/09/2014, 11:26 WIB
KOMPAS.com - Usai mengalami renovasi seharga 400 juta euro, setahun silam, kabarnya, kandang Real Madrid, Stadion Santiago Bernabeu bakal beralih nama. Meski Direktur Los Blancos Emilio Butragueno enggan memaparkan hal itu kepada media, tulis Goal.com pada Selasa (30/9/2014), kabar itu makin santer berembus ke khalayak.

Adalah Presiden Madrid Florentino Perez yang mengungkapkan ihwal renovasi itu. Menurutnya, sebagai bagian dari kerja sama renovasi dengan pihak di luar Madrid, ada penjualan hak penamaan stadion.

Masih menurut Perez, dirinya tengah bernegosiasi dengan sepuluh perusahaan berbeda untuk nama baru stadion berkapasitas sekitar 85.000 tempat duduk tersebut.

Sementara itu, dari sepuluh nama tersebut, yang mengemuka adalah IPIC atau International Petroleum Investment Company. Perusahaan ini berbasis di Abu Dhabi, Uni Emirat Arab (UEA). Saham terbesar IPIC dimiliki pemerintah UEA.

Pemerintah UEA juga menjadi pemegang saham mayoritas The National Bank of Abu Dhabi (NBAD). Bank NBAD adalah mitra Real Madrid.

Media Spanyol mengabarkan, IPIC-lah yang menggelontorkan duit renovasi hingga 500 juta euro. Dengan duit sebesar itu, IPIC punya hak nama stadion hingga 20 tahun ke depan. Kabar teranyar, nama baru stadion yang bernama awal pada 1947-1955 adalah New Chamartin, adalah Abu Dhabi Santiago Bernabeu.

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Korea Selatan Vs Indonesia, Pesan dan Prediksi Klok, Garuda Punya Peluang

Korea Selatan Vs Indonesia, Pesan dan Prediksi Klok, Garuda Punya Peluang

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Korea Selatan, Kata Shin Tae-yong soal Insiden Pelemparan Telur

Indonesia Vs Korea Selatan, Kata Shin Tae-yong soal Insiden Pelemparan Telur

Timnas Indonesia
Hasil Grup D Piala Asia U23: Vietnam dan Malaysia Telan Kekalahan

Hasil Grup D Piala Asia U23: Vietnam dan Malaysia Telan Kekalahan

Internasional
Demi Olimpiade, STY Sebenarnya Ingin Indonesia Vs Korsel di Final Piala Asia U23

Demi Olimpiade, STY Sebenarnya Ingin Indonesia Vs Korsel di Final Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Hasil Lazio Vs Juventus, Meski Kalah, Si Nyonya Besar Lolos Final Piala Italia

Hasil Lazio Vs Juventus, Meski Kalah, Si Nyonya Besar Lolos Final Piala Italia

Liga Italia
Media Internasional Sorot Aksi Heroik Timnas U23 Indonesia

Media Internasional Sorot Aksi Heroik Timnas U23 Indonesia

Timnas Indonesia
Hasil Arsenal Vs Chelsea 5-0, Havertz Bikin Mantan Klub Babak Belur

Hasil Arsenal Vs Chelsea 5-0, Havertz Bikin Mantan Klub Babak Belur

Liga Inggris
PSSI Pastikan Nathan Tjoe-A-On Bisa Perkuat Timnas U23 Lawan Korsel

PSSI Pastikan Nathan Tjoe-A-On Bisa Perkuat Timnas U23 Lawan Korsel

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Arsenal Vs Chelsea, Kickoff Pukul 02.00 WIB

Link Live Streaming Arsenal Vs Chelsea, Kickoff Pukul 02.00 WIB

Liga Inggris
PB IKASI Kirim Arval Raziel dan Ricky Dhisulimah Ikut Kualifikasi Olimpiade

PB IKASI Kirim Arval Raziel dan Ricky Dhisulimah Ikut Kualifikasi Olimpiade

Sports
Persebaya vs Bali United, Siap Mempermalukan Bajul Ijo

Persebaya vs Bali United, Siap Mempermalukan Bajul Ijo

Liga Indonesia
6 Tahun Kolaborasi EVOS dan Pop Mie, Tingkatkan Talenta Esport Indonesia

6 Tahun Kolaborasi EVOS dan Pop Mie, Tingkatkan Talenta Esport Indonesia

Sports
Persebaya Vs Bali United, Teco Minta Bali Kerja Keras

Persebaya Vs Bali United, Teco Minta Bali Kerja Keras

Liga Indonesia
Arsenal Vs Chelsea, Arteta Salut dengan Pochettino

Arsenal Vs Chelsea, Arteta Salut dengan Pochettino

Liga Inggris
Persebaya Vs Bali United, Mental Kuat Bajul Ijo

Persebaya Vs Bali United, Mental Kuat Bajul Ijo

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com