Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Milan Akui Incar 2 Pemain Chelsea

Kompas.com - 27/08/2014, 04:27 WIB
MILAN, KOMPAS.com - Wakil Presiden AC Milan, Adriano Galliani, mengakui pihaknya tengah berusaha mendapatkan dua pemain Chelsea, yaitu penyerang Fernando Torres (30 tahun) dan gelandang Marco van Ginkel (21 tahun).

""Kami memasuki tahap akhir bursa transfer dan kita akan lihat apakah kami bisa mendapatkan seorang penyerang hebat, yang merupakan target kami. Torres adalah seorang penyerang utama. Kita akan lihat apakah ia akan datang atau apakah orang lain yang datang. Namun, kami berusaha menyelesaikan hal ini," ujar Galliani.

"Kami yakin mendapatkan (Van Ginkel). Kami telah mengajukan penawaran kepada Chelsea dan sekarang menunggu jawaban Chelsea. Kami berharap bisa mendapatkannya," lanjut Galliani.

Ginkel didatangkan Chelsea dari Vitesse pada Juli 2013. Pada musim pertama di Stamford Bridge, Van Ginkel hanya bermain dua kali, semuanya sebagai pengganti, tanpa gol maupun assist.

Untuk Torres, ia sudah menjadi warga Stamford Bridge sejak Januari 2011, tetapi belum pernah tampil sehebat saat masih di Liverpool. Musim lalu, ia mencetak lima gol dan lima assist dalam 19 penampilan di Premier League, dengan 12 di antaranya sebagai pengganti.

Musim ini, Chelsea sudah melakoni dua laga Premier League, yaitu melawan Burnley dan Liecester City. Torres tidak tampil pada dua laga itu. Meski begitu, pelatih Jose Mourinho menyatakan ingin mempertahankan Torres, yang masih memiliki kontrak hingga Juni 2016.

Milan membutuhkan penyerang setelah melepas Mario Balotelli ke Liverpool, pada 25 Agustus 2014. Selain mengincar Torres, Milan juga diyakini menjajaki kemungkinan merekrut sejumlah penyerang antara lain penyerangManchester City Alvaro Negredo dan penyerang FC Porto Jackson Martinez.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Janji Arthur Irawan kepada Persik Setelah Putuskan Gantung Sepatu

Janji Arthur Irawan kepada Persik Setelah Putuskan Gantung Sepatu

Liga Indonesia
Hasil PSM Vs Arema 2-3: Dapat 2 Penalti, Singo Edan Menang

Hasil PSM Vs Arema 2-3: Dapat 2 Penalti, Singo Edan Menang

Liga Indonesia
Jelang Thomas & Uber Cup 2024 Gelar Latihan Perdana, Pengembalian Kondisi dan Adaptasi Jadi Fokus Utama

Jelang Thomas & Uber Cup 2024 Gelar Latihan Perdana, Pengembalian Kondisi dan Adaptasi Jadi Fokus Utama

Badminton
Hasil Persib vs Borneo FC 2-1: Sengatan Ciro dan David Da Silva Menangkan Maung

Hasil Persib vs Borneo FC 2-1: Sengatan Ciro dan David Da Silva Menangkan Maung

Liga Indonesia
Sinergi Indonesia dan UEA Mengembangkan Pencak Silat agar Mendunia

Sinergi Indonesia dan UEA Mengembangkan Pencak Silat agar Mendunia

Olahraga
Indonesia akan Tampil di Kejuaraan Atletik Asia U20 di Dubai

Indonesia akan Tampil di Kejuaraan Atletik Asia U20 di Dubai

Sports
Atlet Selancar Rio Waida Bidik Medali Olimpiade Paris 2024

Atlet Selancar Rio Waida Bidik Medali Olimpiade Paris 2024

Sports
Tim Thomas dan Uber Latihan Perdana, Shuttlecock Jadi Kendala

Tim Thomas dan Uber Latihan Perdana, Shuttlecock Jadi Kendala

Badminton
Prediksi Persib Vs Borneo FC, Jadi Duel Tim Pelapis?

Prediksi Persib Vs Borneo FC, Jadi Duel Tim Pelapis?

Liga Indonesia
Komitmen Perpanjang Kontrak STY, Erick Thohir Bicara Generasi Emas Indonesia

Komitmen Perpanjang Kontrak STY, Erick Thohir Bicara Generasi Emas Indonesia

Timnas Indonesia
Rizky Ridho Merasa Beruntung Timnas Indonesia Dilatih Shin Tae-yong

Rizky Ridho Merasa Beruntung Timnas Indonesia Dilatih Shin Tae-yong

Timnas Indonesia
Aji Santoso Bicara Piala Asia U23 2024: Indonesia Hati-hati Anti Klimaks

Aji Santoso Bicara Piala Asia U23 2024: Indonesia Hati-hati Anti Klimaks

Timnas Indonesia
Prediksi 3 Pemerhati Sepak Bola Indonesia Vs Korea Selatan, Asa Menang Itu Ada

Prediksi 3 Pemerhati Sepak Bola Indonesia Vs Korea Selatan, Asa Menang Itu Ada

Timnas Indonesia
Komitmen Ketum PSSI untuk Perpanjang Kontak Shin Tae-yong hingga 2027

Komitmen Ketum PSSI untuk Perpanjang Kontak Shin Tae-yong hingga 2027

Timnas Indonesia
Jadwal Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024, Mulai Sabtu 27 April

Jadwal Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024, Mulai Sabtu 27 April

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com