Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Moyes Diduga Menyerang Seorang Pria

Kompas.com - 22/05/2014, 21:11 WIB
KOMPAS.com - Mantan manajer Manchester United, David Moyes, tampaknya bakal berurusan dengan polisi. Menurut ITV News, pria asal Skotlandia yang dipecat MU empat laga menjelang berakhirnya Premier League musim 2013/14 ini diduga menyerang seorang pria berusia 23 tahun dalam sebuah bar di Lancashire.

Moyes ditengarai dalam kondisi mabuk. Pasalnya, dia sudah lebih dulu minum di bar anggur Emporium di Clitheroe, saat insiden tersebut terjadi pada Rabu (21/5/2014) malam pukul 22.00 waktu setempat.

ITV Bar Emporium di Clitheroe.
Dalam sebuah pernyataannya, pihak kepolisian Lancashire mengatakan:

"Polisi sedang menyelidiki laporan tentang penyerangan di bar anggur Emporium di Clitheroe. Petugas mendatangi bar sekitar pukul 10 malam (Rabu, 21 Mei) dan dilaporkan bahwa seorang pria lokal berusia 23 tahun telah diserang oleh pria berusia 51 tahun. Dia tidak membutuhkan perawatan di rumah sakit."

"Penyelidikan sedang berlangsung dan kami berbicara dengan sejumlah orang untuk mencoba memperlihatkan keadaan. Ada sejumlah laporan yang berbeda, sehingga kami harus bekerja lebih lanjut untuk melihat apa yang sebenarnya terjadi."

"Tidak ada seorang pun yang ditahan pada tahap ini."

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Jadwal Indonesia dari Hasil Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026: Tandang Vs Arab Saudi

Jadwal Indonesia dari Hasil Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026: Tandang Vs Arab Saudi

Timnas Indonesia
Para Raja di Fase Grup Euro 2024

Para Raja di Fase Grup Euro 2024

Internasional
Swiss Vs Italia: Gli Azzurri Punya Masalah Besar

Swiss Vs Italia: Gli Azzurri Punya Masalah Besar

Internasional
Indonesia di Grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026, STY Senang, Keyakinan Ketum PSSI

Indonesia di Grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026, STY Senang, Keyakinan Ketum PSSI

Timnas Indonesia
Jadwal Semifinal dan Klasemen Akhir Piala AFF U16 2024, Indonesia Juara Grup

Jadwal Semifinal dan Klasemen Akhir Piala AFF U16 2024, Indonesia Juara Grup

Timnas Indonesia
Timnas Indonesia bersama Elite Asia, Pantang Kalah Sebelum Tanding

Timnas Indonesia bersama Elite Asia, Pantang Kalah Sebelum Tanding

Timnas Indonesia
Euro 2024: Diserang Kritik, Southgate Disebut Fantastis untuk Inggris

Euro 2024: Diserang Kritik, Southgate Disebut Fantastis untuk Inggris

Internasional
Jadwal dan Bagan Lengkap 16 Besar Euro 2024: Perancis Vs Belgia

Jadwal dan Bagan Lengkap 16 Besar Euro 2024: Perancis Vs Belgia

Internasional
Kejuaraan Asia Junior 2024: Main di Yogyakarta, Indonesia Lawan Filipina

Kejuaraan Asia Junior 2024: Main di Yogyakarta, Indonesia Lawan Filipina

Badminton
Kapten Real Madrid Nacho Gabung Klub Arab Saudi Al Qadsiah

Kapten Real Madrid Nacho Gabung Klub Arab Saudi Al Qadsiah

Liga Lain
Lolos ke Semifinal Piala AFF U16 2024, Timnas U16 Diminta Lupakan Euforia

Lolos ke Semifinal Piala AFF U16 2024, Timnas U16 Diminta Lupakan Euforia

Liga Indonesia
Liga Esports Nasional 2024 Kembali Digelar, Pesta Gim Tanah Air

Liga Esports Nasional 2024 Kembali Digelar, Pesta Gim Tanah Air

Olahraga
Hasil Indonesia Vs Laos 6-1, Garuda Asia Sempurna di Puncak Grup A

Hasil Indonesia Vs Laos 6-1, Garuda Asia Sempurna di Puncak Grup A

Timnas Indonesia
Pengamat Sarankan Timnas Indonesia untuk Berlatih Secara Maksimal

Pengamat Sarankan Timnas Indonesia untuk Berlatih Secara Maksimal

Timnas Indonesia
Kesiapan Relawan Medis di Tengah Animo Suporter di Piala Eropa 2024

Kesiapan Relawan Medis di Tengah Animo Suporter di Piala Eropa 2024

Internasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com