Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

May: Giggs Belum Siap Jadi Manajer MU

Kompas.com - 24/04/2014, 01:24 WIB
Ary Wibowo

Penulis

MANCHESTER, KOMPAS.com - Mantan bek Manchester United (MU), David May, menilai terlalu dini bagi Ryan Giggs menjadi manajer tetap MU. Menurutnya, MU perlu ditangani pelatih berpengalaman dan bermental juara, seperti pelatih Borussia Dortmund Juergen Klopp atau pelatih tim nasional Belanda Louis van Gaal.

MU mengangkat Giggs menjadi manajer sementara, menggantikan David Moyes yang dipecat pada Selasa (23/4/2014). Giggs akan bekerja sama dengan Wayne Rooney dan kawan-kawan hingga akhir musim ini.

Menurut pemberitaan di Inggris, MU tidak akan mempermanenkan kontrak Giggs sebagai manajer MU dan tengah mendekati Louis van Gaal. Meski begitu, Giggs diperkirakan bisa mendapatkan kontrak permanen sebagai manajer jika membawa MU memenangi empat laga sisa.

"Menurut saya akan menjadi keputusan salah jika Giggsy menjadi manajer. Meskipun dia merupakan pemain yang luar biasa dan duta bagi MU, akan sangat berbeda antara melatih dan bermain sepak bola," ujar May.

"Menurut saya klub harus mencari jalan keluar dan mendapatkan seseorang yang berpengalaman dengan mental pemenang. Mentalitas untuk bermain menyerang adalah hal yang sangat dirindukan musim ini."

"Saya akan lebih memilih Klopp di Dortmund (sebagai manajer MU). Saya pikir dia sangat fantastis, tetapi dia sudah menolaknya. Beberapa manajer akan melakukan itu karena mereka tidak ingin mengecewakan klubnya. Jika MU mengetuk pintunya dan membuat beberapa hal untuk membawanya kemari, maka mungkin dia akan mengubah pikirannya"

"Akan tetapi, menurut saya untuk saat ini memang Van Gaal adalah favorit. Dia memiliki banyak catatan rekor kemenangan di klub besar. Jadi, berdasarkan hal itu, MU akan bisa bersaing dengan Liverpool, City dan Chelsea pada musim depan Dia mempunyai semua karakter yang cocok dengan hal tersebut (melatih MU)," tuturnya.

Giggs has been placed in temporary charge after United dispensed of former boss David Moyes on Tuesday, just 10 months into a six-year contract.

Moyes has paid the price for a poor campaign that has seen United relinquish their Premier League crown with a whimper, while the club are unable to qualify for next season's UEFA Champions League.

Giggs is not thought to be a contender to take the position full time, and May - a former team-mate of the Welshman - believes it is too soon for the 41-year-old to take charge permanently and would like to see Borussia Dortmund's Jurgen Klopp or current Netherlands coach Louis van Gaal handed the reins.

"I think it will be the wrong decision if Giggsy becomes the manager," he told Perform. "So much as he has been an unbelievable player and an ambassador for United, it's totally different managing and playing football.

"I think the club will go out and get somebody with experience, with that winning mentality, that attack-minded mentality as well that's been sorely missed this season.

"For me, I'd go for Klopp at Dortmund, I think he's been fantastic but he's ruled himself out already. Managers will do that because they don't want to upset their own club.

"If United go knocking on his door and make a few lines towards bringing him on board then he might change his mind.

"I think at the moment Van Gaal is the favourite - he's got a track record of winning things as well at huge clubs, so going down that line, I think United will be pushing Liverpool, City and Chelsea next season.

"He will have the character to overcome all the hype that goes with it (managing Manchester United)."

May believes United are fully justified in dismissing Moyes, as the results under him have simply not been good enough.

He added: "I think the results say it all, really. Over the season, to lose 11 games, six at home, it's one of those times - do you make change now, or do you make change at the end of the season?

"I think the club have done wisely and chosen to do it before the end of the season."


Read more at http://www.fourfourtwo.com/au/news/giggs-not-ready-united-job-says-may#RbI6G8qqj8hsBjTR.99
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Madura United Vs Persib Bandung, Bojan Hodak: Fokus, seperti Masih 0-0

Madura United Vs Persib Bandung, Bojan Hodak: Fokus, seperti Masih 0-0

Liga Indonesia
Timnas U20 Indonesia Tempa Diri di Como, Terima Kasih Indra Sjafri untuk Fabregas

Timnas U20 Indonesia Tempa Diri di Como, Terima Kasih Indra Sjafri untuk Fabregas

Timnas Indonesia
Singapore Open 2024, Fikri/Bagas Pontang-panting Lawan Juara Dunia

Singapore Open 2024, Fikri/Bagas Pontang-panting Lawan Juara Dunia

Badminton
Rekap Singapore Open 2024: Fajar/Rian Menang, 3 Wakil Indonesia ke Perempat Final

Rekap Singapore Open 2024: Fajar/Rian Menang, 3 Wakil Indonesia ke Perempat Final

Liga Indonesia
Madura United Vs Persib, Ada Tanda Tanya untuk Jaja

Madura United Vs Persib, Ada Tanda Tanya untuk Jaja

Liga Indonesia
Hasil Persija Vs PSIS 1-0, Laga Terakhir Maman, Macan Kemayoran Menang

Hasil Persija Vs PSIS 1-0, Laga Terakhir Maman, Macan Kemayoran Menang

Liga Lain
Hasil Singapore Open 2024: Fajar/Rian ke 8 Besar, Menang dalam 26 Menit

Hasil Singapore Open 2024: Fajar/Rian ke 8 Besar, Menang dalam 26 Menit

Badminton
Madura United Vs Persib, Tongkat Bojan Hodak untuk Bangunkan Pemain

Madura United Vs Persib, Tongkat Bojan Hodak untuk Bangunkan Pemain

Liga Indonesia
Hasil Borneo FC Vs Bali United 4-2, Pesut Etam Raih Peringkat 3 Championship Series Liga 1

Hasil Borneo FC Vs Bali United 4-2, Pesut Etam Raih Peringkat 3 Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Dortmund Vs Madrid: Mantra Ancelotti 'Lari, Lari, Lari!'

Dortmund Vs Madrid: Mantra Ancelotti "Lari, Lari, Lari!"

Liga Champions
HT Borneo FC Vs Bali United: Hujan 5 Gol, Pesut Etam Unggul 3-2

HT Borneo FC Vs Bali United: Hujan 5 Gol, Pesut Etam Unggul 3-2

Liga Indonesia
AC Milan Beri Kado 100 Juta buat Paulo Fonseca

AC Milan Beri Kado 100 Juta buat Paulo Fonseca

Liga Italia
Hasil Singapore Open 2024: Takluk dari Juara Dunia, Fikri/Bagas Tersingkir

Hasil Singapore Open 2024: Takluk dari Juara Dunia, Fikri/Bagas Tersingkir

Badminton
Gregoria Lolos ke 8 Besar Singapore Open, Bermain dengan Rasa Nyaman

Gregoria Lolos ke 8 Besar Singapore Open, Bermain dengan Rasa Nyaman

Badminton
Ginting Tersingkir di Singapore Open: Banyak Salah, Gagal Atasi Kendala

Ginting Tersingkir di Singapore Open: Banyak Salah, Gagal Atasi Kendala

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com