Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Roma Tundukkan Atalanta di Olimpico

Kompas.com - 13/04/2014, 03:41 WIB
Okky Herman Dilaga

Penulis

ROMA, KOMPAS.com - AS Roma meraih kemenangan 3-1 atas Atalanta, pada pertandingan Serie-A, di Olimpico, Sabtu (12/4/2014). Dengan hasiul itu, Roma berada di peringkat kedua dengan nilai 76, ataua kalah delapan angka dari Juventus.

Kemenangan Roma diawali gol Rodrigo Taddei pada menit ke-13. Dengan tendangan kaki kanan, ia melesatkan bola kiriman Dodo dari luar kotak penalti ke tengah gawang Andrea Consigli.

Adem Ljajic memperbesar keunggulan Roma menjadi 2-0 pada menit ke-44. Memanfaatkan umpan Daniele De Rossi, Ljajic menembakkan bola dari tengah kotak penalti ke sudut kanan bawah gawang dengan tendangan kaki kanan.

Pada menit ke-63, Roma mendapatkan gol ketiga dari Gervinho. Dari tengah kotak penalti, Gervinho menembakkan bola kiriman Ljajic ke sudut kiri bawah dengan tendangan kaki kanan.

Atalanta memangkas selisih menjadi 1-3 melalui Giulio Migliaccio pada menit ke-78. Berawal dari umpan silang Yohan Benalouane, Migliaccio menaklukkan Morgan De Sanctis dengan sundulan dari tengah kotak penalti.

Sepanjang laga, menurut catatan Lega Serie-A, Roma melepaskan delapan tembakan akurat dari 20 usaha, dengan penguasaan bola 63 persen. Adapun Atalanta melepaskan empat tembakan titis dari sepuluh percobaan.

AS Roma: 26-Morgan De Sanctis; 2-Rafael Toloi, 3-Dodó, 5-Leandro Castan, 13-Maicon (46-Alessio Romagnoli 79); 11-Rodrigo Taddei, 16-Daniele De Rossi, 44-Radja Nainggolan; 8-Adem Ljajic (94-Federico Ricci
87), 10-Fransesco Totti (20-Michel Bastos 76), 27-Gervinho

Pelatih: Rudi Garcia

Atalanta: 47-Andrea Consigli; 2-Guglielmo Stendardo (3-Stefano Lucchini 74), 28-Davide Brivio, 29-Yohan Benalouane, 33-Mario Yepes; 8-Giulio Migliaccio, 10-Giacomo Bonaventura, 20-Marcelo Estigarribia (18-Daniele Baselli 67), 21-Luca Cigarini; 19-Germán Denis, 91-Giuseppe De Luca (7-Marko Livaja 63)

Pelatih: Stefano Colantuono

Wasit: Marco Guida

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Keputusan Sudah Diambil, Xabi Alonso Satu Musim Lagi di Leverkusen

Keputusan Sudah Diambil, Xabi Alonso Satu Musim Lagi di Leverkusen

Bundesliga
Link Live Streaming Laga Liga 1 Malam Ini, PSM Makassar Vs Borneo FC

Link Live Streaming Laga Liga 1 Malam Ini, PSM Makassar Vs Borneo FC

Liga Lain
Man City Vs Arsenal: Meriam ke Kandang Macan, City 38 Laga Tak Terkalahkan

Man City Vs Arsenal: Meriam ke Kandang Macan, City 38 Laga Tak Terkalahkan

Liga Inggris
PSM Vs Borneo FC, Catatan Gemilang Tim Tamu Bikin Tavares Sulit Menutup Mata

PSM Vs Borneo FC, Catatan Gemilang Tim Tamu Bikin Tavares Sulit Menutup Mata

Liga Indonesia
Pengamat Malaysia Soroti Kemajuan Timnas Indonesia, Puji Prinsip STY

Pengamat Malaysia Soroti Kemajuan Timnas Indonesia, Puji Prinsip STY

Timnas Indonesia
Sorotan Media Korea Selatan ke 'Magis Shin Tae-yong' Bersama Timnas Indonesia

Sorotan Media Korea Selatan ke "Magis Shin Tae-yong" Bersama Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Gianluigi Buffon Bergabung, Italia Tak Akan Mengecewakan di Euro 2024

Gianluigi Buffon Bergabung, Italia Tak Akan Mengecewakan di Euro 2024

Internasional
Target Medali Indonesia Olimpiade Paris 2024 Tunggu Kualifikasi Semua Cabor

Target Medali Indonesia Olimpiade Paris 2024 Tunggu Kualifikasi Semua Cabor

Olahraga
Chelsea Vs Burnley: Sterling dan Pochettino Paham Kemarahan Fan

Chelsea Vs Burnley: Sterling dan Pochettino Paham Kemarahan Fan

Liga Inggris
Alphonso Davies Dapat Ultimatum Bayern, Madrid Pantau Situasi

Alphonso Davies Dapat Ultimatum Bayern, Madrid Pantau Situasi

Bundesliga
Persaingan Kiper Persebaya: Andhika Tahan Penalti, Ujian untuk Ernando Ari

Persaingan Kiper Persebaya: Andhika Tahan Penalti, Ujian untuk Ernando Ari

Liga Indonesia
Barito Putera Vs PSIS: Nikmati Pertandingan Usai Sikat Juara Bertahan

Barito Putera Vs PSIS: Nikmati Pertandingan Usai Sikat Juara Bertahan

Liga Indonesia
Legenda Bayern Yakin Leverkusen Akan Juara Bundesliga 2023-2024

Legenda Bayern Yakin Leverkusen Akan Juara Bundesliga 2023-2024

Bundesliga
Persib Ditahan Bhayangkara, Cemas Ciro Alves dan Beckham Putra Cedera

Persib Ditahan Bhayangkara, Cemas Ciro Alves dan Beckham Putra Cedera

Liga Indonesia
Man City Vs Arsenal: Citizens Kena 'Virus FIFA', 5 Kabar Baik untuk Guardiola

Man City Vs Arsenal: Citizens Kena "Virus FIFA", 5 Kabar Baik untuk Guardiola

Liga Inggris
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com