Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Bale Gemilang, Madrid Ungguli Villarreal 2-1

Kompas.com - 09/02/2014, 02:48 WIB
Ferril Dennys

Penulis

MADRID, KOMPAS.com - Gelandang Real Madrid, Gareth Bale, mencetak satu gol dan satu assist yang menentukan keunggulan timnya 2-1 atas Villarreal pada babak pertama lanjutan Liga BBVA di Santiago Bernabeu, Sabtu atau Minggu (9/2/2014) dini hari WIB.

El Real memastikan unggul terlebih dulu berkat gol Gareth Bale pada menit ketujuh. Bintang asal Wales tersebut dengan cerdik berhasil mencuri bola dari kaki Dorado di depan kotak penalti Villarreal. Setelah menguasai bola dan tinggal berhadap dengan kiper Sergio Asenjo, Bale mencongkel bola yang membuat si kulit bulat bersarang ke sisi kanan gawang Villarreal.

Bale yang bermain sebagai sayap kanan bermain luar biasa pada pertandingan ini. Bale memberikan umpan terukur yang berhasil dikonversi menjadi gol oleh Karim Benzema pada menit ke-25.

Namun sayang, Madrid kecolongan pada tiga menit sebelum waktu jeda. Kiper Diego Lopez takluk setelah gagal membendung tembakan keras yang dilepaskan Mario Gaspas dari dalam kotak penalti. Itu menjadi gol terakhir yang tercipta pada babak ini.

Susunan Pemain
Real Madrid: 25-Diego Lopez; 12-Marcelo (Fabio Coentrao 18), 4-Sergio Ramos, 3-Pepe, 15-Daniel Carvajal; 24-Illarramendi, 19-Luka Modric; 22-Angel Di Maria, 20-Jese Rodriguez, 11-Gareth Bale; 9-Karim Benzema
Pelatih: Carlo Ancelotti

Villarreal: 1-Sergio Asenjo; 18-Jaume Costa, 16-Dorado, 5-Mateo Musacchio, 2-Mario; 27-Moises Gomez. 21-Bruno Soriano, 28-Edu Ramos, 17-Javier Aquino; 9-Giovani dos Santos, 24-Jonathan Pereira
Pelatih: Marceloni Garcia


Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Kento Momota Pensiun dari Timnas Jepang Usai Piala Thomas 2024

Kento Momota Pensiun dari Timnas Jepang Usai Piala Thomas 2024

Badminton
Rentetan Masalah Persebaya Usai Kalah Telak di Kandang Sendiri

Rentetan Masalah Persebaya Usai Kalah Telak di Kandang Sendiri

Liga Indonesia
Timnas U23 Indonesia Vs Australia, Vidmar Prediksi Formasi Garuda

Timnas U23 Indonesia Vs Australia, Vidmar Prediksi Formasi Garuda

Timnas Indonesia
Penantian Febri Hariyadi Cetak Gol untuk Persib, Harapan Pelatih

Penantian Febri Hariyadi Cetak Gol untuk Persib, Harapan Pelatih

Liga Indonesia
Link Live Streaming Indonesia Vs Australia di Piala Asia U23, Kickoff 20.00 WIB

Link Live Streaming Indonesia Vs Australia di Piala Asia U23, Kickoff 20.00 WIB

Timnas Indonesia
Kevin De Bruyne Lewati Rekor Rooney di Liga Champions Saat Bela Man United

Kevin De Bruyne Lewati Rekor Rooney di Liga Champions Saat Bela Man United

Liga Champions
Empat Fakta Jelang Indonesia Vs Australia

Empat Fakta Jelang Indonesia Vs Australia

Timnas Indonesia
Kabar Baik dan Buruk Persib Jelang Lawan Persebaya

Kabar Baik dan Buruk Persib Jelang Lawan Persebaya

Liga Indonesia
Cerita Unik di Balik Kemenangan PSM atas PSIS

Cerita Unik di Balik Kemenangan PSM atas PSIS

Liga Indonesia
Persib Lolos Championship Series, Manfaatkan Hasil Persija Vs Persis

Persib Lolos Championship Series, Manfaatkan Hasil Persija Vs Persis

Liga Indonesia
Persija Menang atas Persis di Jakarta, Jakmania Bicara Identitas dan Pembenahan

Persija Menang atas Persis di Jakarta, Jakmania Bicara Identitas dan Pembenahan

Liga Indonesia
Empat Tim di Semifinal Liga Champions: Real Madrid Vs Bayern, PSG Vs Dortmund

Empat Tim di Semifinal Liga Champions: Real Madrid Vs Bayern, PSG Vs Dortmund

Liga Champions
Rahasia Kiper Madrid Gagalkan Tendangan Penalti Bernardo Silva

Rahasia Kiper Madrid Gagalkan Tendangan Penalti Bernardo Silva

Liga Champions
Hasil Liga Champions: Man City Vs Real Madrid 1-1, Bayern 1-0 Arsenal

Hasil Liga Champions: Man City Vs Real Madrid 1-1, Bayern 1-0 Arsenal

Liga Champions
Gagal ke Semifinal Liga Champions, Arsenal Dinilai Tetap Hebat

Gagal ke Semifinal Liga Champions, Arsenal Dinilai Tetap Hebat

Liga Champions
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com