Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ronaldo Dihukum 3 Pertandingan?

Kompas.com - 04/02/2014, 00:34 WIB
Aloysius Gonsaga AE

Penulis

KOMPAS.com — Cristiano Ronaldo bakal mendapat hukuman larangan bermain sebanyak tiga pertandingan liga, setelah mendapat kartu merah pada Minggu (2/2/2014) malam. Dalam laga melawan Athletic Bilbao, bintang Real Madrid tersebut langsung diganjar kartu merah karena diduga memukul Carlos Gurpegi.

Keputusan kontroversial itu biasanya membuat pemain bakal absen di satu laga, yang berarti Ronaldo tak bisa bermain ketika El Real menjamu Villarreal. Akan tetapi, peraih Ballon d'Or 2013 ini tampaknya akan mendapatkan hukuman tambahan karena menurut laporan wasit, Ronaldo memperlihatkan sikap tak terpuji terhadap ofisial keempat ketika meninggalkan lapangan.

"Pada menit ke-75, Cristiano Ronaldo, diusir dengan alasan memukul lawan di wajah dengan tangannya, sementara permainan dihentikan," demikian bunyi laporan.

"Setelah diusir, pemain nomor 7 Real Madrid, Cristiano Ronaldo Dos Santos Aveiro, ketika meninggalkan lapangan, memukul wajahnya beberapa kali dengan telapak tangannya, yang diarahkan kepada ofisial keempat."

Jika pihak berwenang Liga memutuskan bahwa pemain Portugal ini melakukan tindakan tak terpuji, maka dia akan mendapatkan dua hukuman tambahan. Artinya, mantan pemain Manchester United ini tak bisa memperkuat Los Blancos dalam laga melawan Getafe dan Elche.

Mengenai hukuman tersebut, Madrid akan melakukan banding.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Pelatih Korea Selatan Ungkap Kekuatan Timnas U23 Indonesia

Pelatih Korea Selatan Ungkap Kekuatan Timnas U23 Indonesia

Timnas Indonesia
Mantan Wasit Liga 1 Pimpin Laga Indonesia Vs Korsel

Mantan Wasit Liga 1 Pimpin Laga Indonesia Vs Korsel

Timnas Indonesia
Isi Hati Shin Tae-yong Jelang Menghadapi Negara Kelahirannya

Isi Hati Shin Tae-yong Jelang Menghadapi Negara Kelahirannya

Timnas Indonesia
Daftar Tim dan Jadwal Pertandingan PLN Mobile Proliga 2024

Daftar Tim dan Jadwal Pertandingan PLN Mobile Proliga 2024

Sports
Indonesia Vs Korea Selatan, STY Sebetulnya Ingin Melawan Jepang

Indonesia Vs Korea Selatan, STY Sebetulnya Ingin Melawan Jepang

Timnas Indonesia
Hasil Persebaya Vs Bali United 0-2, Irfan Jaya dkk ke Championship Series

Hasil Persebaya Vs Bali United 0-2, Irfan Jaya dkk ke Championship Series

Liga Indonesia
Rizky Ridho Cerita Assist ke Witan, Hasil Amarah Shin Tae-yong

Rizky Ridho Cerita Assist ke Witan, Hasil Amarah Shin Tae-yong

Timnas Indonesia
Kelebihan dan Kekurangan Timnas U23 Korsel di Mata Jurnalis Korea

Kelebihan dan Kekurangan Timnas U23 Korsel di Mata Jurnalis Korea

Timnas Indonesia
Siaran Langsung & Jadwal Tim Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024

Siaran Langsung & Jadwal Tim Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024

Badminton
Indonesia Vs Korea Selatan, Gelandang Korsel Puji Gaya Bermain Garuda Muda

Indonesia Vs Korea Selatan, Gelandang Korsel Puji Gaya Bermain Garuda Muda

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Korea Selatan, Rekor STY dengan Sang Kawan Lama Hwang Sun-hong

Indonesia Vs Korea Selatan, Rekor STY dengan Sang Kawan Lama Hwang Sun-hong

Timnas Indonesia
Persik Vs PSS, Macan Putih Ingin Tutup Laga Kandang dengan Happy Ending

Persik Vs PSS, Macan Putih Ingin Tutup Laga Kandang dengan Happy Ending

Liga Indonesia
Nathan Tjoe-A-Oen Kembali Perkuat Timnas, Ada 'Peran' Suporter

Nathan Tjoe-A-Oen Kembali Perkuat Timnas, Ada "Peran" Suporter

Timnas Indonesia
Lobi Ketum dan Suporter Jadi Kunci, Nathan 'Terbang' demi Timnas Indonesia

Lobi Ketum dan Suporter Jadi Kunci, Nathan "Terbang" demi Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Sederet Fakta Ujian bagi Persebaya Jelang Laga Lawan Bali United

Sederet Fakta Ujian bagi Persebaya Jelang Laga Lawan Bali United

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com