Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Bungkam Fulham 4-0, Liverpool 2 Angka dari Arsenal

Kompas.com - 09/11/2013, 23:53 WIB
LIVERPOOL, KOMPAS.com - Liverpool meraih kemenangan 4-0 atas Fulham, pada pertandingan Premier League, di Anfield, Sabtu (9/11/2013). Dengan hasil tersebut, Liverpool naik ke posisi kedua klasemen dengan nilai 23, atau kalah dua angka dari penguasa sementara, Arsenal.

Kemenangan tuan rumah diawali gol bunuh diri Fernando Amorebieta pada menit ke-23. Amorebieta membelokkan bola ke gawang sendiri dalam usaha mengantisipasi bola hasil tendangan Steven Gerrard.

Martin Skrtel memperbesar keunggulan Liverpool menjadi 2-0 pada menit ke-26. Dengan kepalanya, ia meloloskan bola kiriman Steven Gerrard ke sudut kiri atas gawang Maarten Stekelenburg.

Liverpool mendapatkan gol ketiga dari Luis Suarez pada menit ke-36. Ia menaklukkan Stekelenburg dengan tendangan kaki kanan di tengah kotak penalti, memanfaatkan umpan Jordan Henderson.

Suarez kembali masuk daftar pencetak gol pada menit ke-54. Dari tengah kotak penalti, ia menembakkan bola kiriman Gerrard ke sudut kiri bawah gawang The Cottagers.

Menurut catatan Premier League, sepanjang pertandingan Liverpool melepaskan sepuluh tembakan akurat dari 21 usaha, sementara Fulham menciptakan dua tembakan titis dari empat percobaan.

Liverpool: 22-Simon Mignolet; 2-Glen Johnson, 5-Daniel Agger, 20-Aly Cissokho (3-José Enrique 61), 37-Martin Skrtel; 8-Steven Gerrard (24-Joe Allen 67), 10-Philippe Coutinho, 14-Jordan Henderson, 21-Lucas; 7-Luis Suarez, 15-Daniel Sturridge (12-Victor Moses 76)

Fulham: 1-Maarten Stekelenburg; 4-Philippe Senderos, 15-Kieran Richardson, -22-Elsad Zverotic (18-Aaron Hughes 61), 35-Fernando Amorebieta; 7-Steve Sidwell, 11-Alexander Kacaniklic (10-Bryan Ruiz 45), 24-Ashkan Dejagah, 28-Scott Parker; 28-Scott Parker, 9-Dimitar Berbatov (14-Giorgos Karagounis 83)

Wasit: Michael Jones

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Liverpool Resmi Umumkan Arne Slot Pelatih Baru Gantikan Klopp

Liverpool Resmi Umumkan Arne Slot Pelatih Baru Gantikan Klopp

Liga Inggris
David da Silva Hampir Pasti Top Skor Liga 1, Fokusnya di Persib Kini...

David da Silva Hampir Pasti Top Skor Liga 1, Fokusnya di Persib Kini...

Liga Indonesia
Madura United Tak Gentar Hadapi Persib di Final Championship Series

Madura United Tak Gentar Hadapi Persib di Final Championship Series

Liga Indonesia
Timnas Indonesia Vs Irak, di Balik Berubahnya Waktu Kickoff Laga

Timnas Indonesia Vs Irak, di Balik Berubahnya Waktu Kickoff Laga

Timnas Indonesia
16 Juara SAC Indonesia 2023 Tambah Pengalaman Usai Ikuti Latihan di China

16 Juara SAC Indonesia 2023 Tambah Pengalaman Usai Ikuti Latihan di China

Sports
Sempat Tak Pede, Marc Klok Ingin Tuntaskan Musim, Juara bersama Persib

Sempat Tak Pede, Marc Klok Ingin Tuntaskan Musim, Juara bersama Persib

Liga Indonesia
Run The City Makassar, Persiapan Menuju Monas Half Marathon Jakarta

Run The City Makassar, Persiapan Menuju Monas Half Marathon Jakarta

Sports
4 Laga Championship Series Gunakan VAR, Siap Liga 1 Musim Depan

4 Laga Championship Series Gunakan VAR, Siap Liga 1 Musim Depan

Liga Indonesia
Final Piala FA Man City Vs Man United, Misi Ten Hag Tutupi Kegagalan Liga Inggris

Final Piala FA Man City Vs Man United, Misi Ten Hag Tutupi Kegagalan Liga Inggris

Liga Inggris
Jadwal Final Piala FA, Man City Vs Man United Akhir Pekan Ini

Jadwal Final Piala FA, Man City Vs Man United Akhir Pekan Ini

Liga Inggris
Daftar Juara UCI MTB Eliminator World Cup 2024, Panggung Kalteng Dikenal Dunia

Daftar Juara UCI MTB Eliminator World Cup 2024, Panggung Kalteng Dikenal Dunia

Sports
Gagal Juara Liga Inggris, Arsenal Butuh Penyerang Lebih Tajam

Gagal Juara Liga Inggris, Arsenal Butuh Penyerang Lebih Tajam

Liga Inggris
Berpisah dengan Liverpool, Klopp Enggan Cepat Kembali Melatih

Berpisah dengan Liverpool, Klopp Enggan Cepat Kembali Melatih

Liga Inggris
Pebalap Indonesia Qarrar Firhand Raih Podium 3 di Italia Championship

Pebalap Indonesia Qarrar Firhand Raih Podium 3 di Italia Championship

Sports
Tangis Virgil van Dijk di Pelukan Juergen Klopp

Tangis Virgil van Dijk di Pelukan Juergen Klopp

Liga Inggris
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com