Belum Perpanjang Kontrak, Kroos Santai

Kompas.com - 09/09/2013, 23:26 WIB
Lariza Oky Adisty

Penulis

Sumber Bild
MUENCHEN, KOMPAS.com — Kontrak pemain nasional Jerman Toni Kroos (23) di Bayern Muenchen akan habis pada tahun 2015, dan belum menunjukkan tanda-tanda diperpanjang. Pun begitu, Kroos mengaku belum memikirkan persoalan tersebut. Sebab, ia sendiri tak mempunyai tendensi untuk pergi dari Allianz Arena.

"Belum ada pembicaraan soal perpanjangan kontrak. Karena itu, aku juga tak bisa bicara banyak. Lebih baik aku menunggu inisiatif pihak klub," kata Kroos kepada tabloid Bild.

Ia pun menegaskan takkan meninggalkan Bayern. Apalagi, ia merasa sudah meyakinkan Pelatih Pep Guardiola dengan penampilannya beberapa waktu belakangan.

Kroos pun mengomentari kepindahan rekan senegaranya Mesut Oezil ke Arsenal. Oezil memecahkan rekor pembelian klub London tersebut dengan angka mencapai 50 juta euro. Menurut Kroos, hal itu menunjukkan tingginya minat terhadap pemain Jerman.

"Nilai pemain Jerman sangat meningkat. Jika ada 3-4 pemain muda Jerman pindah ke luar negeri, nilai mereka mungkin takkan jauh berbeda. Ini menunjukkan kualitas pemain Jerman. Masih banyak pemain muda yang perkembangan kariernya belum akan berakhir," pungkas Kroos.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Sumber Bild
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Arsenal Vs Chelsea, Arteta Salut dengan Pochettino

Arsenal Vs Chelsea, Arteta Salut dengan Pochettino

Liga Inggris
Persebaya Vs Bali United, Mental Kuat Bajul Ijo

Persebaya Vs Bali United, Mental Kuat Bajul Ijo

Liga Indonesia
Klasemen Liga Italia: Inter Scudetto, Jauhi Milan dan Juventus

Klasemen Liga Italia: Inter Scudetto, Jauhi Milan dan Juventus

Liga Italia
Fakta Menarik Korsel, Lawan Timnas U23 Indonesia di Perempat Final Piala Asia U23

Fakta Menarik Korsel, Lawan Timnas U23 Indonesia di Perempat Final Piala Asia U23

Liga Indonesia
Babak Akhir Ten Hag di Man United, Disebut Tidak Ada Jalan Kembali

Babak Akhir Ten Hag di Man United, Disebut Tidak Ada Jalan Kembali

Liga Inggris
Respons Pemain Persib Usai Ikuti 'Kelas' VAR Liga 1

Respons Pemain Persib Usai Ikuti "Kelas" VAR Liga 1

Liga Indonesia
Format Baru Liga 1 Disebut Seru, Apresiasi Trofi untuk Borneo FC

Format Baru Liga 1 Disebut Seru, Apresiasi Trofi untuk Borneo FC

Liga Indonesia
Persib Dapat Sosialisasi Penerapan VAR untuk Championship Series Liga 1

Persib Dapat Sosialisasi Penerapan VAR untuk Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Cara AC Milan Ganggu Pesta Scudetto Inter Milan di San Siro

Cara AC Milan Ganggu Pesta Scudetto Inter Milan di San Siro

Liga Italia
Indonesia Cetak Sejarah di Piala Asia U23, Kekuatan Poros Ernando-Rizky Ridho

Indonesia Cetak Sejarah di Piala Asia U23, Kekuatan Poros Ernando-Rizky Ridho

Timnas Indonesia
Pelatih Timnas U23 Korea Terkejut dengan STY, Indonesia Lawan Sulit

Pelatih Timnas U23 Korea Terkejut dengan STY, Indonesia Lawan Sulit

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Korea Selatan: PSSI Upayakan Nathan Tjoe-A-On Kembali

Indonesia Vs Korea Selatan: PSSI Upayakan Nathan Tjoe-A-On Kembali

Timnas Indonesia
Inter Juara Serie A, 'Demonismo', dan Karya Master Transfer Marotta

Inter Juara Serie A, "Demonismo", dan Karya Master Transfer Marotta

Liga Italia
Pengamat Australia Soal Syarat Timnas Indonesia Jadi 'Superpower' di Asia

Pengamat Australia Soal Syarat Timnas Indonesia Jadi "Superpower" di Asia

Timnas Indonesia
Kontroversi Gol Hantu di El Clasico, Barcelona Siap Tuntut 'Rematch'

Kontroversi Gol Hantu di El Clasico, Barcelona Siap Tuntut "Rematch"

Liga Spanyol
komentar di artikel lainnya
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com