Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Eto'o Mimpikan Reuni dengan Mourinho

Kompas.com - 13/08/2013, 18:12 WIB
Lariza Oky Adisty

Penulis

MAKHACHKALA, KOMPAS.com - Samuel Eto'o menyiratkan ketertarikan bereuni dengan eks pelatihnya, Jose Mourinho. Penyerang senior asal Kamerun ini mengaku sebagai fans berat The Happy One dan takkan menampik kans kembali bermain di bawah kepelatihan Mourinho.

"Aku pernah dilatih banyak pelatih hebat, tapi tak ada karakter seperti Jose. Ia salah satu pelatih terbaik dunia, dan kami mengecap banyak kesuksesan di Inter. Aku ingin sekali punya kesempatan dilatih lagi olehnya," kata Eto'o kepada Daily Mirror.

Penyerang yang berkolaborasi bersama Mourinho di Inter Milan ini juga memiliki pandangan positif terhadap Chelsea, klub yang sekarang dilatih Mourinho. Sebelumnya tersiar gosip klub asal London itu tertarik mendatangkan Eto'o dari klub Rusia Anzhi Makhachkala. Apalagi Anzhi dikabarkan tengah mengalami kesulitan finansial dan berencana melepas sejumlah pemainnya.

"Chelsea tim yang hebat. Aku dan agenku memang menerima sejumlah penawaran, tapi kami harus berdiskusi dan menentukan langkah selanjutnya," kata Eto'o.

Nama Eto'o menjadi alternatif kandidat pemain baru Chelsea menyusul mandeknya negosiasi dengan Manchester United. Seperti diketahui, Mourinho amat berminat mendatangkan Wayne Rooney dari Old Trafford. Apalagi Rooney sendiri sudah menunjukkan indikasi ingin hengkang dari Setan Merah. Pun begitu pihak MU sudah menolak tawaran Chelsea dan menegaskan Rooney takkan dijual.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Liverpool Resmi Umumkan Arne Slot Pelatih Baru Gantikan Klopp

Liverpool Resmi Umumkan Arne Slot Pelatih Baru Gantikan Klopp

Liga Inggris
David da Silva Hampir Pasti Top Skor Liga 1, Fokusnya di Persib Kini...

David da Silva Hampir Pasti Top Skor Liga 1, Fokusnya di Persib Kini...

Liga Indonesia
Madura United Tak Gentar Hadapi Persib di Final Championship Series

Madura United Tak Gentar Hadapi Persib di Final Championship Series

Liga Indonesia
Timnas Indonesia Vs Irak, di Balik Berubahnya Waktu Kickoff Laga

Timnas Indonesia Vs Irak, di Balik Berubahnya Waktu Kickoff Laga

Timnas Indonesia
16 Juara SAC Indonesia 2023 Tambah Pengalaman Usai Ikuti Latihan di China

16 Juara SAC Indonesia 2023 Tambah Pengalaman Usai Ikuti Latihan di China

Sports
Sempat Tak Pede, Marc Klok Ingin Tuntaskan Musim, Juara bersama Persib

Sempat Tak Pede, Marc Klok Ingin Tuntaskan Musim, Juara bersama Persib

Liga Indonesia
Run The City Makassar, Persiapan Menuju Monas Half Marathon Jakarta

Run The City Makassar, Persiapan Menuju Monas Half Marathon Jakarta

Sports
4 Laga Championship Series Gunakan VAR, Siap Liga 1 Musim Depan

4 Laga Championship Series Gunakan VAR, Siap Liga 1 Musim Depan

Liga Indonesia
Final Piala FA Man City Vs Man United, Misi Ten Hag Tutupi Kegagalan Liga Inggris

Final Piala FA Man City Vs Man United, Misi Ten Hag Tutupi Kegagalan Liga Inggris

Liga Inggris
Jadwal Final Piala FA, Man City Vs Man United Akhir Pekan Ini

Jadwal Final Piala FA, Man City Vs Man United Akhir Pekan Ini

Liga Inggris
Daftar Juara UCI MTB Eliminator World Cup 2024, Panggung Kalteng Dikenal Dunia

Daftar Juara UCI MTB Eliminator World Cup 2024, Panggung Kalteng Dikenal Dunia

Sports
Gagal Juara Liga Inggris, Arsenal Butuh Penyerang Lebih Tajam

Gagal Juara Liga Inggris, Arsenal Butuh Penyerang Lebih Tajam

Liga Inggris
Berpisah dengan Liverpool, Klopp Enggan Cepat Kembali Melatih

Berpisah dengan Liverpool, Klopp Enggan Cepat Kembali Melatih

Liga Inggris
Pebalap Indonesia Qarrar Firhand Raih Podium 3 di Italia Championship

Pebalap Indonesia Qarrar Firhand Raih Podium 3 di Italia Championship

Sports
Tangis Virgil van Dijk di Pelukan Juergen Klopp

Tangis Virgil van Dijk di Pelukan Juergen Klopp

Liga Inggris
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com