Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ancelotti: Vilanova Seorang Petarung

Kompas.com - 20/07/2013, 20:08 WIB
Ferril Dennys

Penulis

MADRID, KOMPAS.com - Pelatih Real Madrid, Carlo Ancelotti, bersimpati kepada Tito Vilanova. Ia yakin, Vilanova bisa melewati masa-masa sulit karena pelatih berkebangsaan Spanyol tersebut merupakan sosok petarung.

Pada Jumat (19/7/2013) petang waktu setempat atau Sabtu dini hari WIB, Barcelona mengumumkan, Vilanova mundur dari jabatannya sebagai pelatih kepala dengan alasan kesehatan.

Kesehatan Vilanova sempat memburuk pada musim lalu. Pelatih asal Spanyol itu harus beristirahat selama dua bulan setelah menjalani operasi kanker di New York City, Amerika Serikat, pada pengujung 2012. Saat itu, posisi Vilanova digantikan asistennya, Jordi Roura.

Kondisi yang dialami Vilanova saat ini, mengundang simpati dari berbagai kalangan, tak terkecuali Ancelotti.

"Saya ingin mengirimkan sebuah pesan dukungan dan dorongan untuk rekan saya, Tito. Saya sedih begitu mendengar berita. Namun, dia adalah seorang petarung," ungkap Ancelotti.

"Saya ingin memberitahu dia bahwa seluruh skuad dan klub bersama dia. Kami berharap yang terbaik baginya,"lanjutnya.  

Barcelona sendiri belum mengumumkan sosok yang akan menggantikan Vilanova. Namun,  beberapa pelatih besar mulai dihubung-hubungkan sebagai pelatih baru Lionel Messi dan kawan-kawan. Salah satunya, pelatih Bayern Muenchen Jupp Heynckes. (FE)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Indonesia Vs Korea Selatan, Garuda Muda Tak Dianggap Underdog

Indonesia Vs Korea Selatan, Garuda Muda Tak Dianggap Underdog

Timnas Indonesia
Xavi Putuskan Bertahan di Barcelona hingga Juni 2025

Xavi Putuskan Bertahan di Barcelona hingga Juni 2025

Liga Spanyol
Liverpool Tumbang di Tangan Everton, Van Dijk Bicara Perebutan Gelar

Liverpool Tumbang di Tangan Everton, Van Dijk Bicara Perebutan Gelar

Liga Inggris
Man United Vs Sheffield United: Bruno Berjaya, Kemenangan MU Hal Utama

Man United Vs Sheffield United: Bruno Berjaya, Kemenangan MU Hal Utama

Liga Inggris
Thomas dan Uber Cup 2024: Momen Penguatan Semangat Jelang Olimpiade

Thomas dan Uber Cup 2024: Momen Penguatan Semangat Jelang Olimpiade

Badminton
Siaran Langsung dan Live Streaming Indonesia Vs Korsel Malam Ini

Siaran Langsung dan Live Streaming Indonesia Vs Korsel Malam Ini

Timnas Indonesia
Persib Bandung Vs Borneo FC, Siasat Pieter Huistra Manfaatkan Laga

Persib Bandung Vs Borneo FC, Siasat Pieter Huistra Manfaatkan Laga

Liga Indonesia
Klasemen Liga Inggris: Liverpool Gagal Pepet Arsenal, Terancam Man City

Klasemen Liga Inggris: Liverpool Gagal Pepet Arsenal, Terancam Man City

Liga Inggris
Hasil Man United Vs Sheffield United 4-2: Roket Fernandes, Setan Merah Menang

Hasil Man United Vs Sheffield United 4-2: Roket Fernandes, Setan Merah Menang

Liga Inggris
Hasil Everton Vs Liverpool, The Reds Tumbang, Gagal Dekati Arsenal

Hasil Everton Vs Liverpool, The Reds Tumbang, Gagal Dekati Arsenal

Liga Inggris
Link Live Streaming Everton Vs Liverpool, Kickoff Pukul 02.00 WIB

Link Live Streaming Everton Vs Liverpool, Kickoff Pukul 02.00 WIB

Liga Inggris
Pengamat Korsel Bahas Beban Besar Timnas Korea Jelang Hadapi Indonesia

Pengamat Korsel Bahas Beban Besar Timnas Korea Jelang Hadapi Indonesia

Timnas Indonesia
Sirkuit Mandalika Sudah Terpesan 200 Hari untuk Even Otomotif

Sirkuit Mandalika Sudah Terpesan 200 Hari untuk Even Otomotif

Sports
Hasil Persik Vs PSS 4-4, Diwarnai Hattrick Tendangan Penalti

Hasil Persik Vs PSS 4-4, Diwarnai Hattrick Tendangan Penalti

Liga Indonesia
'Bocoran' Grup WhatsApp Timnas U23 soal Kembalinya Nathan

"Bocoran" Grup WhatsApp Timnas U23 soal Kembalinya Nathan

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com