Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Bayern Tak Punya "Tim B"

Kompas.com - 21/04/2013, 03:05 WIB

HANNOVER, KOMPAS.com - Kemenangan telak Bayern Muenchen atas tuan rumah Hannover 96 membuat pelatih Jupp Heynckes merasa puas. Menurut Heynckes kemenangan Mario Gomez dkk. ini menunjukkan bahwa dengan komposisi skuad seperti apa pun, Bayern bisa bermain di level terbaik.

"Para pemain menunjukkan bahwa kami tak punya tim B, hanya tim A," kata Heynckes di situs resmi FC Hollywood.

Dalam pertandingan tersebut, Henyckes mengistirahatkan beberapa pemain reguler Bayern, misalnya Bastian Schweinsteiger, Philipp Lahm, Javi Martinez dan Mario Mandzukic. Namun dua pemain yang dipasang di lini depan, yaitu Mario Gomez dan Claudio Pizarro, mampu menjawab kepercayaan Heynckes dengan mencetak dua gol masing-masing .  

"Para pemain menikmati pertandingan, dan sikap kami sangat baik. Setiap pemain sangat termotivasi dan kami membuat beberapa pergerakan yang sangat mengalir, menunjukkan disiplin tinggi, serta mencetak gol-gol luar biasa. Kami sudah menyiapkan kemenangan besar sejak babak pertama," ulas Heynckes.

Sementara itu kiper Manuel Neuer menganggap bahwa kemenangan melawan Hannover adalah bekal yang baik untuk menghadapi Barcelona, pada leg pertama semifinal Liga Champions, di Allianz Arena, Selasa (23/4/2013). 

"Kami bermain baik terutama di babak pertama, dan penampilan kami meyakinkan. Kami ingin mempersiapkan diri melawan Barcelona dan kami berhasil," ujar Neuer.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
    Video rekomendasi
    Video lainnya


    Terkini Lainnya

    Polandia Vs Belanda 1-2: Ketika Oranje Menang Tanpa Pemain Ajax...

    Polandia Vs Belanda 1-2: Ketika Oranje Menang Tanpa Pemain Ajax...

    Internasional
    Hasil Polandia Vs Belanda: Weghorst 'Supersub', De Oranje Menang 2-1

    Hasil Polandia Vs Belanda: Weghorst "Supersub", De Oranje Menang 2-1

    Internasional
    Persebaya Mulai Persiapan Menuju Liga 1 2024-2025, Rencana Munster

    Persebaya Mulai Persiapan Menuju Liga 1 2024-2025, Rencana Munster

    Liga Indonesia
    Italia Selamat dari Pukulan 23 Detik, Kata-kata Del Piero Terbukti, Pujian Totti

    Italia Selamat dari Pukulan 23 Detik, Kata-kata Del Piero Terbukti, Pujian Totti

    Internasional
    Polandia Vs Belanda: Polisi Amankan Pria Berkapak yang Ancam Fan

    Polandia Vs Belanda: Polisi Amankan Pria Berkapak yang Ancam Fan

    Internasional
    Link Live Streaming Polandia Vs Belanda, Kickoff 20.00 WIB

    Link Live Streaming Polandia Vs Belanda, Kickoff 20.00 WIB

    Internasional
    Nirgelar di Bayern Muenchen, Kane Makin Lapar Raih Trofi Euro 2024

    Nirgelar di Bayern Muenchen, Kane Makin Lapar Raih Trofi Euro 2024

    Internasional
    Rekap Final Australian Open 2024, Gelar Super 500 Perdana Ana/Tiwi

    Rekap Final Australian Open 2024, Gelar Super 500 Perdana Ana/Tiwi

    Badminton
    Eks Pemain Spanyol Puji Lamine Yamal, Ungkit Lionel Messi

    Eks Pemain Spanyol Puji Lamine Yamal, Ungkit Lionel Messi

    Internasional
    Hasil Australian Open 2024: Ahsan/Hendra Runner-up, Kalah dari Wakil China

    Hasil Australian Open 2024: Ahsan/Hendra Runner-up, Kalah dari Wakil China

    Badminton
    Perkenalkan Gilson Costa, Tambah Kekuatan Lini Tengah Persebaya

    Perkenalkan Gilson Costa, Tambah Kekuatan Lini Tengah Persebaya

    Liga Indonesia
    Atlet PB Djarum Tampil Dominan pada Graha Padma Wali Kota Cup 2024

    Atlet PB Djarum Tampil Dominan pada Graha Padma Wali Kota Cup 2024

    Badminton
    Hasil Australian Open 2024: Bekuk Wakil Malaysia, Ana/Tiwi Juara!

    Hasil Australian Open 2024: Bekuk Wakil Malaysia, Ana/Tiwi Juara!

    Badminton
    Hasil Final Australian Open 2024: Berjuang Tiga Gim, Ester Runner-up

    Hasil Final Australian Open 2024: Berjuang Tiga Gim, Ester Runner-up

    Badminton
    Malut United Resmi Rekrut Duo Kembar Yakob dan Yance Sayuri

    Malut United Resmi Rekrut Duo Kembar Yakob dan Yance Sayuri

    Liga Indonesia
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    komentar di artikel lainnya
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Close Ads
    Bagikan artikel ini melalui
    Oke
    Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com