Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Neymar Juga Tertarik Gabung ke Chelsea

Kompas.com - 19/03/2013, 05:14 WIB

SAO PAULO, KOMPAS.com — Penyerang Santos, Neymar da Silva, kembali angkat bicara soal rencana masa depannya. Pemain berusia 21 tahun itu mengaku, selain Barcelona dan Real Madrid, dirinya juga tertarik untuk bermain bersama Chelsea.

Masa depan Neymar terus diperbincangkan oleh media-media Eropa. Kabar teranyar datang dari Barcelona yang pernah diberitakan media Spanyol, AS, telah menjalin kesepakatan awal untuk menggaet Neymar.

Kubu Neymar langsung membantah kabar tersebut. Meski begitu, bomber asal Brasil itu tidak memungkiri akan menunggu waktu yang tepat untuk pindah ke Eropa di saat kontraknya habis pada Juli 2014 mendatang.

"Aku bermimpi bermain di Eropa, di klub besar seperti Barcelona, Real Madrid, dan Chelsea," ungkap Neymar.

"Siapa yang tidak bermimpi bermain bersama Lionel Messi, Xavi, dan Andres Iniesta? Mereka adalah pemain hebat," katanya lagi.

"Tetapi, saat ini tidak ada poin penting dari berbagai spekulasi yang mengatakan aku akan meninggalkan Santos. Aku akan pergi jika aku pikir waktunya sudah tepat," tukasnya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
    Video rekomendasi
    Video lainnya


    Terkini Lainnya

    Daftar Tim Lolos Semifinal Piala Asia U23 2024, Sejarah untuk Indonesia!

    Daftar Tim Lolos Semifinal Piala Asia U23 2024, Sejarah untuk Indonesia!

    Timnas Indonesia
    Hasil Indonesia Vs Korea Selatan: Menangi Adu Penalti, Garuda ke Semifinal!

    Hasil Indonesia Vs Korea Selatan: Menangi Adu Penalti, Garuda ke Semifinal!

    Timnas Indonesia
    Hasil Brighton Vs Man City: Gol Langka De Bruyne, Citizens Geser Liverpool

    Hasil Brighton Vs Man City: Gol Langka De Bruyne, Citizens Geser Liverpool

    Liga Inggris
    FT Indonesia vs Korea Selatan 2-2: Unggul Jumlah Pemain, Garuda Muda Kecolongan

    FT Indonesia vs Korea Selatan 2-2: Unggul Jumlah Pemain, Garuda Muda Kecolongan

    Timnas Indonesia
    Unggul Jumlah Pemain, Timnas U23 Indonesia Malah Kebobolan

    Unggul Jumlah Pemain, Timnas U23 Indonesia Malah Kebobolan

    Liga Indonesia
    Timnas U23 Indonesia Masih Unggul, Korsel Harus Tampil 10 Pemain

    Timnas U23 Indonesia Masih Unggul, Korsel Harus Tampil 10 Pemain

    Timnas Indonesia
    Alasan Rafael Struick Bakal Absen Kalau Indonesia Lolos

    Alasan Rafael Struick Bakal Absen Kalau Indonesia Lolos

    Timnas Indonesia
    HT Indonesia vs Korea Selatan 2-1: Dwigol Struick Bawa Garuda Muda Unggul

    HT Indonesia vs Korea Selatan 2-1: Dwigol Struick Bawa Garuda Muda Unggul

    Timnas Indonesia
    Komang Teguh Cetak Gol Bunuh Diri, Rafael Cetak 2 Gol

    Komang Teguh Cetak Gol Bunuh Diri, Rafael Cetak 2 Gol

    Timnas Indonesia
    Rafael Struick Cetak Gol, Indonesia Jadi Tim Pertama Bobol Korsel

    Rafael Struick Cetak Gol, Indonesia Jadi Tim Pertama Bobol Korsel

    Timnas Indonesia
    Piala Asia U23 2024: Qatar Terjungkal, Warganet Ceria

    Piala Asia U23 2024: Qatar Terjungkal, Warganet Ceria

    Timnas Indonesia
    Korsel Vs Indonesia, Gol Korsel Dianulir Wasit

    Korsel Vs Indonesia, Gol Korsel Dianulir Wasit

    Timnas Indonesia
    Hasil Qatar Vs Jepang 2-4, Samurai Biru Butuh 101 Menit Singkirkan 10 Pemain Qatar

    Hasil Qatar Vs Jepang 2-4, Samurai Biru Butuh 101 Menit Singkirkan 10 Pemain Qatar

    Internasional
    Susunan Pemain Korea Selatan Vs Indonesia, 2 Perubahan di Skuad Garuda Muda

    Susunan Pemain Korea Selatan Vs Indonesia, 2 Perubahan di Skuad Garuda Muda

    Timnas Indonesia
    Indonesia Mendapatkan Dukungan untuk Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U20 2027

    Indonesia Mendapatkan Dukungan untuk Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U20 2027

    Liga Indonesia
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    komentar di artikel lainnya
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Close Ads
    Bagikan artikel ini melalui
    Oke
    Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com