Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Rp 200 Juta, Tuntutan Arema kepada PT LI

Kompas.com - 15/03/2013, 14:23 WIB

MALANG, KOMPAS.com — Manajemen Arema Indonesia menuntut ganti rugi kepada PT Liga Indonesia (PT LI) akibat penundaan laga lanjutan kompetisi Indonesia Super League (ISL) melawan tuan rumah Persib Bandung, yang dijadwalkan dihelat pada Sabtu (16/3/2013). Ganti rugi yang dituntut Singo Edan senilai Rp 200 juta. Uang ganti rugi yang dituntut Arema ke PT LI terkait biaya perjalanan Malang-Bandung pergi pulang dan konsumsi para pemain plus ofisial tim.

"Karena tim sudah kadung berangkat ke Bandung. Sampai di Bandung baru ada pemberitahuan jika laga diundur," tutur General Manager Arema Cronous, Ruddy Widodo, Jumat (15/3/2013).

Rincian kerugian yang dialami manajemen Arema, beber Ruddy, meliputi Rp 100 juta untuk biaya perjalanan Malang-Bandung pergi pulang untuk booking hotel senilai Rp 92 juta. "Booking hotel itu untuk di Kota Bandung dan Kabupaten Bandung. Sisanya untuk biaya konsumsi pemain selama di perjalanan," sambungnya.

Manajemen Arema, jelas Ruddy, sudah menyampaikan tuntutannya ke PT LI. "Rincian kerugian sudah saya komunikasikan ke PT Liga Indonesia. Respons PT Liga baik. Mereka berjanji akan mengganti kerugian tersebut," tandasnya.

Diberitakan sebelumnya, laga Arema kontra Persib yang akan digelar pada 17 Maret 2013 ditunda menjadi 27 Maret 2013 mendatang. Alasan penundaan karena adanya pelatnas tim nasional Indonesia untuk menghadapi laga melawan Arab Saudi pada 25 Maret nanti di Stadion Gelora Bung Karno dalam ajang Pra-Piala Asia Australia 2015.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Persib Ditahan Bhayangkara, Cemas Ciro Alves dan Beckham Putra Cedera

Persib Ditahan Bhayangkara, Cemas Ciro Alves dan Beckham Putra Cedera

Liga Indonesia
Man City Vs Arsenal: Citizens Kena 'Virus FIFA', 5 Kabar Baik untuk Guardiola

Man City Vs Arsenal: Citizens Kena "Virus FIFA", 5 Kabar Baik untuk Guardiola

Liga Inggris
Nova Arianto Panggil 36 Nama untuk Seleksi Tahap Kedua Timnas U16 Indonesia

Nova Arianto Panggil 36 Nama untuk Seleksi Tahap Kedua Timnas U16 Indonesia

Timnas Indonesia
Saat Debutan Muda Persib 'Jail' dan Diperingatkan Radja Nainggolan...

Saat Debutan Muda Persib "Jail" dan Diperingatkan Radja Nainggolan...

Liga Indonesia
Menpora Setuju PSSI Tentukan Nasib Shin Tae-yong Usai Piala Asia U23 2024

Menpora Setuju PSSI Tentukan Nasib Shin Tae-yong Usai Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Man City Vs Arsenal, Laga Krusial The Gunners demi Trofi Premier League

Man City Vs Arsenal, Laga Krusial The Gunners demi Trofi Premier League

Liga Inggris
Jadwal Spain Masters 2024, 6 Wakil Indonesia Berburu Tiket Semifinal

Jadwal Spain Masters 2024, 6 Wakil Indonesia Berburu Tiket Semifinal

Badminton
Zohri dan Odekta Lolos Olimpiade Paris 2024, Indonesia Sudah Punya 9 Wakil

Zohri dan Odekta Lolos Olimpiade Paris 2024, Indonesia Sudah Punya 9 Wakil

Sports
Jadwal Liga 1 Akhir Pekan: PSM Vs Borneo, Bali United Vs Persija

Jadwal Liga 1 Akhir Pekan: PSM Vs Borneo, Bali United Vs Persija

Liga Indonesia
Raih Gelar Liga Champions hingga Piala Dunia, Messi Tak Punya Mimpi Lagi di Sepak Bola

Raih Gelar Liga Champions hingga Piala Dunia, Messi Tak Punya Mimpi Lagi di Sepak Bola

Internasional
Hasil Spain Masters 2024: Rehan/Lisa Menangi Duel Merah Putih, 6 Wakil Indonesia ke QF

Hasil Spain Masters 2024: Rehan/Lisa Menangi Duel Merah Putih, 6 Wakil Indonesia ke QF

Badminton
Bali United Vs Persija, Ada Permintaan untuk Suporter Bali United

Bali United Vs Persija, Ada Permintaan untuk Suporter Bali United

Liga Indonesia
Sandro Tonali Didakwa 50 Kali Melanggar Aturan Judi FA dalam 3 Bulan

Sandro Tonali Didakwa 50 Kali Melanggar Aturan Judi FA dalam 3 Bulan

Liga Inggris
Shin Tae-yong Ungkap Timnas Indonesia Akan Tambah Amunisi Baru

Shin Tae-yong Ungkap Timnas Indonesia Akan Tambah Amunisi Baru

Timnas Indonesia
Shin Tae-yong Yakin Level Timnas Indonesia Akan Terus Berkembang

Shin Tae-yong Yakin Level Timnas Indonesia Akan Terus Berkembang

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com