Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Thiago Silva Resmi Gabung PSG

Kompas.com - 15/07/2012, 01:20 WIB

PARIS, KOMPAS.com - Bek Thiago Silva resmi meninggalkan AC Milan dan bergabung dengan Paris Saint Germain (PSG), dengan kontrak lima musim, Sabtu (14/7/2012).

"Pemain berusia 27 tahun asal Brasil, Thiago Silva, pada Sabtu ini resmi pindah ke Paris Saint-Germain dengan kontrak lima tahun dari AC Milan," demikian pernyataan PSG.

Kepindahan Silva ini sedikit mengejutkan. Pasalnya, beberapa jam lalu, agen Silva mengatakan bila kliennya belum melakukan pembicaraan dengan PSG. Sedangkan Presiden Milan, Silvio Berlusconi, sudah menjelaskan resmi melepas Silva ke PSG dengan biaya 42 juta euro (sekitar Rp 486 miliar).

Proses transfer Silva dari Milan ke PSG ternyata tak berkaitan dengan striker Zlatan Ibrahimovic. Kedua pemain ini dikabarkan satu paket pindah ke PSG dengan banderol 62 juta euro. Namun, Silva justru lebih dahulu resmi menuju ibu kota Perancis. Sementara Ibrahimovic disinyalir bakal menyusul Silva ke PSG pada pekan depan.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
    Video rekomendasi
    Video lainnya


    Terkini Lainnya

    Indonesia Vs Irak: Garuda Muda Lebihi Ekspektasi, Kans ke Olimpiade Terbuka

    Indonesia Vs Irak: Garuda Muda Lebihi Ekspektasi, Kans ke Olimpiade Terbuka

    Timnas Indonesia
    Susunan Pemain Indonesia Vs Irak: Struick Kembali, Hubner Kapten

    Susunan Pemain Indonesia Vs Irak: Struick Kembali, Hubner Kapten

    Timnas Indonesia
    Perebutan Peringkat 3 Piala Asia U23, Legenda Irak Akui Indonesia Berbahaya

    Perebutan Peringkat 3 Piala Asia U23, Legenda Irak Akui Indonesia Berbahaya

    Timnas Indonesia
    Link Live Streaming Indonesia Vs Irak, Kickoff 22.30 WIB

    Link Live Streaming Indonesia Vs Irak, Kickoff 22.30 WIB

    Timnas Indonesia
    Hasil Thomas Cup 2024: Juara Bertahan Keok, Malaysia Bungkam Jepang

    Hasil Thomas Cup 2024: Juara Bertahan Keok, Malaysia Bungkam Jepang

    Badminton
    Isu Badai Cedera Persib Jelang Championship Series, Dokter Tim Buka Suara

    Isu Badai Cedera Persib Jelang Championship Series, Dokter Tim Buka Suara

    Liga Indonesia
    Indonesia Vs Irak: Tekad Rio Fahmi Tembus Olimpiade bersama Garuda Muda

    Indonesia Vs Irak: Tekad Rio Fahmi Tembus Olimpiade bersama Garuda Muda

    Timnas Indonesia
    Siaran Langsung dan Live Streaming Indonesia Vs Irak Pukul 22.30 WIB

    Siaran Langsung dan Live Streaming Indonesia Vs Irak Pukul 22.30 WIB

    Timnas Indonesia
    Performa Lawan Jepang Jadi Bekal Tim Uber Indonesia Hadapi Thailand

    Performa Lawan Jepang Jadi Bekal Tim Uber Indonesia Hadapi Thailand

    Badminton
    Indonesia Vs Irak, Dukungan dan Doa Terbaik, Bisa Garuda Muda!

    Indonesia Vs Irak, Dukungan dan Doa Terbaik, Bisa Garuda Muda!

    Timnas Indonesia
    Jadwal Perempat Final Thomas Cup 2024, Indonesia Vs Korea Selatan

    Jadwal Perempat Final Thomas Cup 2024, Indonesia Vs Korea Selatan

    Badminton
    Indonesia Vs Irak, Doa dari Korsel untuk Arhan dan Garuda Muda

    Indonesia Vs Irak, Doa dari Korsel untuk Arhan dan Garuda Muda

    Timnas Indonesia
    Perempat Final Piala Uber 2024: Gregoria Yakin Indonesia Bisa Tampil Baik

    Perempat Final Piala Uber 2024: Gregoria Yakin Indonesia Bisa Tampil Baik

    Badminton
    Jadwal Perempat Final Uber Cup 2024, Indonesia Vs Thailand

    Jadwal Perempat Final Uber Cup 2024, Indonesia Vs Thailand

    Badminton
    Shin Tae-yong Optimistis Indonesia Tumbangkan Irak

    Shin Tae-yong Optimistis Indonesia Tumbangkan Irak

    Timnas Indonesia
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    komentar di artikel lainnya
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Close Ads
    Bagikan artikel ini melalui
    Oke
    Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com