Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Luar Biasa, Sheva!

Kompas.com - 12/06/2012, 04:33 WIB

KYIV, KOMPAS.com - Andriy Shevchenko menjadi inspirator kemenangan 2-1 Ukraina atas Swedia, Senin atau Selasa (12/6/2012) dinihari WIB. Apa saja rekor torehan Sheva kali ini?

* Sheva (35 tahun 256 hari) menjadi pemain tertua kedua yang mencetak gol di putaran final Euro. Yang pertama adalah bomber Austria Ivica Vastic yang membobol gawang lawan pada Euro 2008. Vastic hanya lebih tua sehari dari Sheva saat mencatatkan rekornya.

* Sheva menjadi pemain ke-12 yang mencetak gol di putaran final Piala Eropa dan Piala Dunia. Pemain yang berprestasi sama dengan eks bomber AC Milan dan Chelsea itu adalah Zinedine Zidane, Gerd Mueller, David Villa, Thierry Henry, dan Henrik Larsson.

* Sheva menjadi pemain keeempat yang mencetak dua gol atau lebih di ajang Piala Dunia, Piala Eropa atau Copa America dalam usia minimal 35 tahun. Ia menyusul rekor pesepak bola Argentina Angel Labruna (1955-56), pemain Bolivia Victor Ugarte (1963), dan bomber Kamerun Roger Milla (1990). Prestasi Sheva itu adalah yang pertama sejak 1990.

* Sheva adalah kapten kelima sepanjang sejarah Euro yang mencetak dua gol atau lebih dalam satu partai. Ia menyamai rekor Michel Platini (Perancis), Klinsmann (Jerman), Zidane (Perancis), dan Nihat Kahveci (Turki).

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
    Video rekomendasi
    Video lainnya


    Terkini Lainnya

    Indonesia Vs Korea Selatan, Kata Shin Tae-yong soal Insiden Pelemparan Telur

    Indonesia Vs Korea Selatan, Kata Shin Tae-yong soal Insiden Pelemparan Telur

    Timnas Indonesia
    Hasil Grup D Piala Asia U23: Vietnam dan Malaysia Telan Kekalahan

    Hasil Grup D Piala Asia U23: Vietnam dan Malaysia Telan Kekalahan

    Internasional
    Demi Olimpiade, STY Sebenarnya Ingin Indonesia Vs Korsel di Final Piala Asia U23

    Demi Olimpiade, STY Sebenarnya Ingin Indonesia Vs Korsel di Final Piala Asia U23

    Timnas Indonesia
    Hasil Lazio Vs Juventus, Meski Kalah, Si Nyonya Besar Lolos Final Piala Italia

    Hasil Lazio Vs Juventus, Meski Kalah, Si Nyonya Besar Lolos Final Piala Italia

    Liga Italia
    Media Internasional Sorot Aksi Heroik Timnas U23 Indonesia

    Media Internasional Sorot Aksi Heroik Timnas U23 Indonesia

    Timnas Indonesia
    Hasil Arsenal Vs Chelsea 5-0, Havertz Bikin Mantan Klub Babak Belur

    Hasil Arsenal Vs Chelsea 5-0, Havertz Bikin Mantan Klub Babak Belur

    Liga Inggris
    PSSI Pastikan Nathan Tjoe-A-On Bisa Perkuat Timnas U23 Lawan Korsel

    PSSI Pastikan Nathan Tjoe-A-On Bisa Perkuat Timnas U23 Lawan Korsel

    Timnas Indonesia
    Link Live Streaming Arsenal Vs Chelsea, Kickoff Pukul 02.00 WIB

    Link Live Streaming Arsenal Vs Chelsea, Kickoff Pukul 02.00 WIB

    Liga Inggris
    PB IKASI Kirim Arval Raziel dan Ricky Dhisulimah Ikut Kualifikasi Olimpiade

    PB IKASI Kirim Arval Raziel dan Ricky Dhisulimah Ikut Kualifikasi Olimpiade

    Sports
    Persebaya vs Bali United, Siap Mempermalukan Bajul Ijo

    Persebaya vs Bali United, Siap Mempermalukan Bajul Ijo

    Liga Indonesia
    6 Tahun Kolaborasi EVOS dan Pop Mie, Tingkatkan Talenta Esport Indonesia

    6 Tahun Kolaborasi EVOS dan Pop Mie, Tingkatkan Talenta Esport Indonesia

    Sports
    Persebaya Vs Bali United, Teco Minta Bali Kerja Keras

    Persebaya Vs Bali United, Teco Minta Bali Kerja Keras

    Liga Indonesia
    Arsenal Vs Chelsea, Arteta Salut dengan Pochettino

    Arsenal Vs Chelsea, Arteta Salut dengan Pochettino

    Liga Inggris
    Persebaya Vs Bali United, Mental Kuat Bajul Ijo

    Persebaya Vs Bali United, Mental Kuat Bajul Ijo

    Liga Indonesia
    Klasemen Liga Italia: Inter Scudetto, Jauhi Milan dan Juventus

    Klasemen Liga Italia: Inter Scudetto, Jauhi Milan dan Juventus

    Liga Italia
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    komentar di artikel lainnya
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Close Ads
    Bagikan artikel ini melalui
    Oke
    Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com