Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Irfan dan Kim Siap Permalukan Semarang United

Kompas.com - 08/05/2011, 13:58 WIB

MALANG, KOMPAS.com - Klub kesayangan Ngalamania, Persema Malang, Minggu (8/5/2011) sore ini, akan menjamu tim tamunya Semarang United di Stadion Gajayana, Kota Malang. Dua pilar Persema Malang, Irfan Bachdim dan Kim Jeffrey mengaku siap permalukan Semarang United.

Kedua pilar muda Laskar Ken Arok itu, siap diturunkan sebagai starter pada laga ke-16 Pesema Malang di Liga Primer Indonesia (LPI) musim ini. Irfan Bachdim selaku sang ujung tombak utama merupakan top skor tim dengan koleksi delapan gol. Bomber timnas di ajang Piala AFF 2010 itu menjadi tumpuan di lini depan guna mendobrak benteng pertahanan Semarang United.

Pria berusia 22 tahun itu akan diduetkan dengan legiun asal Korea Selatan, yakni Han Sang Min. Walaupun hanya sehari bergabung latihan dengan pemain Persema lainnya, Irfan dan Kim mengaku siap membawa timnya meraih poin penuh.

Irfan dan Kim, memang habis mengikuti serangkaian program seleksi timnas U-23 proyeksi SEA Games 2011 di Jakarta. Badan Tim Nasional (BTN) sudah memberi kebijakan pemain untuk bisa memperkuat klub saat tenaganya dibutuhkan.

"Fisik kami tak ada kendala. Siap bermain sore nanti. Siap membela tim dan optimis menang," aku Irfan, kepada wartawan di Mees Persema, Minggu (8/5/2011).

Begitu juga apa yang dikatakan Kim Jeffrey Kurniawan. "Saya sudah tidak capek. Saya siap main bantu tim saat melawan Semarang United sore nanti. Siap menang dengan poin penuh. Itu komitmen saya dengan Irfan," aku Kim.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Real Madrid Malas di Final Liga Champions, Ancelotti Marahi Vinicius

Real Madrid Malas di Final Liga Champions, Ancelotti Marahi Vinicius

Liga Champions
Susunan Pemain Timnas Indonesia Vs Tanzania, Duet Ragnar dan Struick

Susunan Pemain Timnas Indonesia Vs Tanzania, Duet Ragnar dan Struick

Timnas Indonesia
Messi Pemain Ajaib, Ukir Rekor Lagi di MLS

Messi Pemain Ajaib, Ukir Rekor Lagi di MLS

Liga Lain
Link Live Streaming Timnas Indonesia Vs Tanzania, Kickoff 16.00 WIB

Link Live Streaming Timnas Indonesia Vs Tanzania, Kickoff 16.00 WIB

Timnas Indonesia
Timnas Indonesia Vs Tanzania: STY Buta Kekuatan Lawan, Tak Fokus ke Hasil

Timnas Indonesia Vs Tanzania: STY Buta Kekuatan Lawan, Tak Fokus ke Hasil

Timnas Indonesia
IBL 2024: Wahyu Widayat Jati 'Cacing' Latih Amartha Hangtuah Jakarta

IBL 2024: Wahyu Widayat Jati "Cacing" Latih Amartha Hangtuah Jakarta

Sports
Hasil UFC 302: Islam Makhachev Kalahkan Poirier, Juara meski Dahi Luka

Hasil UFC 302: Islam Makhachev Kalahkan Poirier, Juara meski Dahi Luka

Sports
Real Madrid Juara Liga Champions 2023-2024: Bola Mati dan 'Keajaiban' Carvajal

Real Madrid Juara Liga Champions 2023-2024: Bola Mati dan "Keajaiban" Carvajal

Liga Champions
Barito Putera Berbagi dengan Anak Yatim di Hari Lahir Pancasila

Barito Putera Berbagi dengan Anak Yatim di Hari Lahir Pancasila

Liga Indonesia
Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia Vs Tanzania Sore Ini

Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia Vs Tanzania Sore Ini

Timnas Indonesia
Africa Day 2024, Menpora Bersiap Jelang Konferensi Asia-Afrika

Africa Day 2024, Menpora Bersiap Jelang Konferensi Asia-Afrika

Sports
Toni Kroos Raih Gelar Keenam Liga Champions: Ini Gila, Luar Biasa...

Toni Kroos Raih Gelar Keenam Liga Champions: Ini Gila, Luar Biasa...

Liga Champions
Malik Risaldi Tak Mau Sekadar Mampir di Timnas Indonesia

Malik Risaldi Tak Mau Sekadar Mampir di Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Jr NBA Gelar Her Time to Play, Wadah Pengembangan Pebasket Putri

Jr NBA Gelar Her Time to Play, Wadah Pengembangan Pebasket Putri

Sports
Rezaldi Hehanussa, Juara di Persija dan Persib, Terpuruk lalu Bangkit

Rezaldi Hehanussa, Juara di Persija dan Persib, Terpuruk lalu Bangkit

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com