Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ungguli Newcastle, Liverpool Tatap Europa

Kompas.com - 01/05/2011, 18:37 WIB

LIVERPOOL, KOMPAS.com - Liverpool unggul 1-0 atas Newcastle United sampai akhir babak pertama duel Premier League, di Anfield, Minggu (1/5/2011). Jika mampu mempertahankan kedudukan sampai akhir, Liverpool akan mengoleksi 55 poin dan naik ke posisi kelima, yang sekarang dihuni Tottenham Hotspur.

Gol semata wayang itu dicetak oleh Maxi Rodriguez pada menit kesepuluh. Gol pergerakan John Flanagan yang berujung umpan silang.

Setelah nyaris dihalau Mike Williamson, bola ditembakkan Maxi, yang masuk gawang tim tamu setelah mengenai Danny Simpson.

Berubahnya kedudukan diikuti permainan yang semakin agresif dari kedua kubu. Dalam sejumlah kesempatan, mereka bertukar ancaman.

Pada menit ke-23 dan ke-38, misalnya, Liverpool mendapat dua peluang emas dari tembakan jarak jauh Jay Spearing dan eksekusi Lucas dari tengah kotak penalti. Meski akurat, kedua tembakan bisa dihalau Tim Krul.

Newcastle memberi balasan melalui Shola Ameobi pada menit ke-31 dan ke-41. Namun, sementara eksekusi pertamanya dimentahkan Pepe Reina, usaha keduanya meleset dari sasaran.

Selama 45 menit pertama, Liverpool menguasai bola sebanyak 50 persen dan melepaskan tiga tembakan akurat dari lima usaha. Adapun Newastle menciptakan satu peluang emas dari enam usaha.

Susunan pemain:
Liverpool:
Pepe Reina; Martin Skrtel, Jamie Carragher, Glen Johnson, John Flanagan; Lucas, Jay Spearing, Raul Meireles, Maxi Rodriguez; Dirk Kuyt, Luis Suarez

Newcastle: Tim Krul; Fabricio Coloccini, Michael Williamson, Sanchez jose Enrique, Danny Simpson; Kevin Nolan, Ismael Cheik Tiote, Jonas Gutierrez, Joey Barton; Peter Lovenkrands, Shola Ameobi

Wasit: Peter Walton

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Rekap Final Singapore Open 2024: Fajar/Rian Runner-up dan Tanpa Gelar, Kemunduran dari Dua Turnamen Sebelum Ini

Rekap Final Singapore Open 2024: Fajar/Rian Runner-up dan Tanpa Gelar, Kemunduran dari Dua Turnamen Sebelum Ini

Badminton
STY Ungkap Alasan Mengacak Nomor Punggung Timnas Indonesia

STY Ungkap Alasan Mengacak Nomor Punggung Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Kata STY dan Marselino Soal Kurangnya 'Chemistry' Timnas Indonesia Saat Menghadapi Tanzania

Kata STY dan Marselino Soal Kurangnya "Chemistry" Timnas Indonesia Saat Menghadapi Tanzania

Timnas Indonesia
Hasil MotoGP Italia 2024, Bagnaia Sang Pebalap Tuan Rumah Berjaya!

Hasil MotoGP Italia 2024, Bagnaia Sang Pebalap Tuan Rumah Berjaya!

Motogp
Jadwal Timnas Indonesia Setelah Melawan Tanzania

Jadwal Timnas Indonesia Setelah Melawan Tanzania

Timnas Indonesia
Hasil Singapore Open 2024, Fajar/Rian Runner-up Usai Kalah dari Wakil China

Hasil Singapore Open 2024, Fajar/Rian Runner-up Usai Kalah dari Wakil China

Badminton
Tantangan Jose Mourinho di Fenerbahce dan Liga Turkiye

Tantangan Jose Mourinho di Fenerbahce dan Liga Turkiye

Liga Lain
Nasib Madura United, Kandang 3 Kali Jadi Arena Pesta Juara Indonesia

Nasib Madura United, Kandang 3 Kali Jadi Arena Pesta Juara Indonesia

Liga Indonesia
Berita Transfer: Real Madrid Disebut Bakal Perkenalkan Mbappe pada Senin

Berita Transfer: Real Madrid Disebut Bakal Perkenalkan Mbappe pada Senin

Liga Spanyol
Hasil Indonesia Vs Tanzania 0-0, Mistar Lawan Tahan Skuad Garuda

Hasil Indonesia Vs Tanzania 0-0, Mistar Lawan Tahan Skuad Garuda

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Tanzania: Kiper Lawan Terkapar, Respek dari Fan Garuda

Indonesia Vs Tanzania: Kiper Lawan Terkapar, Respek dari Fan Garuda

Timnas Indonesia
Live Timnas Indonesia Vs Tanzania: Tembakan Egy Menerpa Mistar

Live Timnas Indonesia Vs Tanzania: Tembakan Egy Menerpa Mistar

Liga Indonesia
Live Indonesia Vs Tanzania: Adi Satryo Beraksi, Gawang Garuda Aman

Live Indonesia Vs Tanzania: Adi Satryo Beraksi, Gawang Garuda Aman

Timnas Indonesia
Babak I Indonesia Vs Tanzania: Dua Kans Thom Haye, Tanpa Gol

Babak I Indonesia Vs Tanzania: Dua Kans Thom Haye, Tanpa Gol

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Tanzania, Rizky Ridho Cegah Peluang Berbahaya, Aplaus dari Fan

Indonesia Vs Tanzania, Rizky Ridho Cegah Peluang Berbahaya, Aplaus dari Fan

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com