Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Leo: Inter Tak Butuh Perombakan

Kompas.com - 30/04/2011, 00:41 WIB

MILAN, KOMPAS.com — Pelatih Inter Milan, Leonardo Araujo, mengaku yakin, timnya mampu di berbagai ajang, meski tanpa pembelian pemain baru.

"Saya tidak percaya siklus Inter telah berakhir, tetapi sekali lagi apa artinya ini? Apakah ini berarti kami harus mengganti 25 pemain di skuad? Saya tidak percaya kami akan mengganti 15 atau 25 pemain," papar Leonardo.

"Siklus Milan tampaknya juga sudah berakhir. Namun, mereka sekarang akan memenangkan scudetto dengan banyak pemain sejak empat tahun lalu. Inter di posisi kedua dalam klasemen dan masih bersaing di Piala Italia setelah memenangi Piala Dunia Antarklub dan treble musim lalu. Hasil-hasil pada masa lalu tidak hilang begitu saja," tambahnya.

Inter sedang dalam posisi sulit. Javier Zanetti dan kawan-kawan tertinggal delapan poin dari AC Milan di puncak klasemen. Dengan empat laga tersisa, peluang "La Beneamata" mempertahankan scudetto yang mereka raih sejak 2006 cukup kecil. Media-media Italia mengabarkan, Inter bakal memecat Leo akhir musim nanti.

Ketika ditanya seputar masa depannya, Leo menjawab, "Bagi saya, tidak ada yang pernah mengubah pemikiran saya. Saya pelatih dan saya kuat. Hal-hal negatif dapat memperkuat atau melemahkan Anda. Namun, hal-hal itu telah memperkuat saya," tuntas Leo. (FBI)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Indonesia Vs Guinea, Shin Tae-yong Waspadai Satu Keunggulan Lawan

Indonesia Vs Guinea, Shin Tae-yong Waspadai Satu Keunggulan Lawan

Timnas Indonesia
Link Streaming Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade Paris 2024 Malam Ini

Link Streaming Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade Paris 2024 Malam Ini

Timnas Indonesia
Viking Persib Ajukan Penangguhan Aturan Larangan Suporter Tandang ke PSSI

Viking Persib Ajukan Penangguhan Aturan Larangan Suporter Tandang ke PSSI

Liga Indonesia
Nominasi Gol Terbaik Piala Asia U23 2024, Ada Rafael Struick dan Witan Sulaeman

Nominasi Gol Terbaik Piala Asia U23 2024, Ada Rafael Struick dan Witan Sulaeman

Timnas Indonesia
Suara Optimisme Jelang Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade Paris

Suara Optimisme Jelang Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade Paris

Timnas Indonesia
Even Offroad Bertajuk IMI X IOF Challenge Akan Bergulir di Kebumen

Even Offroad Bertajuk IMI X IOF Challenge Akan Bergulir di Kebumen

Liga Indonesia
Insiden Air Keras Faisal Halim, Ekstrem dan Kriminal

Insiden Air Keras Faisal Halim, Ekstrem dan Kriminal

Internasional
Proliga 2024, Bandung bjb Tandamata Bidik Kemenangan Penuh Serie Palembang

Proliga 2024, Bandung bjb Tandamata Bidik Kemenangan Penuh Serie Palembang

Sports
Kemenpora Dukung Turnamen untuk Pengembangan Bakat Atlet Bulu Tangkis Junior

Kemenpora Dukung Turnamen untuk Pengembangan Bakat Atlet Bulu Tangkis Junior

Sports
Warung Madura di Jersey Madura United

Warung Madura di Jersey Madura United

Liga Indonesia
Prediksi Indonesia Vs Guinea, Permainan Fisikal untuk Lolos Olimpiade

Prediksi Indonesia Vs Guinea, Permainan Fisikal untuk Lolos Olimpiade

Liga Indonesia
Disiram Air Keras, Pemain Malaysia Operasi Cangkok Kulit Senilai Rp 101 Juta

Disiram Air Keras, Pemain Malaysia Operasi Cangkok Kulit Senilai Rp 101 Juta

Liga Lain
Soal Marselino, Shin Tae-yong Minta Maaf

Soal Marselino, Shin Tae-yong Minta Maaf

Liga Indonesia
Kala Madrid Rasakan Keajaiban Santiago Bernabeu

Kala Madrid Rasakan Keajaiban Santiago Bernabeu

Liga Champions
Siaran Langsung dan Link Live Streaming Indonesia Vs Guinea

Siaran Langsung dan Link Live Streaming Indonesia Vs Guinea

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com