Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Surat Resmi FIFA Tanpa Tanda Tangan?

Kompas.com - 13/01/2011, 20:49 WIB

JAKARTA, KOMPAS.com — Kejanggalan terdapat dalam surat balasan FIFA mengenai tanggapan Liga Primer Indonesia (LPI) yang diterima oleh PSSI. Sebab, surat tersebut tidak ditandatangani oleh badan sepak bola tertinggi di dunia tersebut. Surat tersebut ditunjukkan oleh Sekjen PSSI Nugraha Besoes dalam jumpa pers yang digelar di Hotel Century, Kamis (13/1/2011).

Surat tersebut merupakan balasan FIFA atas laporan PSSI mengenai LPI. Dalam surat yang dikirimkan lewat faksimile tertanggal 13 Januari tersebut, FIFA meminta agar PSSI memberi sanksi kepada pihak-pihak yang terlibat dalam kompetisi bentukan Arifin Panigoro tersebut.

Dalam surat tersebut ditemui kejanggalan. Surat tersebut tidak dibubuhi tanda tangan sehingga tidak diketahui jelas siapa pihak FIFA yang menulis surat tersebut. Bahkan, surat yang ditulis dengan bahasa Inggris tersebut tidak dibubuhi stempel FIFA.

Kejanggalan juga ditemui dalam surat terjemahan yang dibuat oleh PSSI. Dalam pojok kiri bawah surat tersebut disediakan kolom untuk tanda tangan General Secretary FIFA Jerome Valcke. Padahal, hal tersebut tidak ditemui pada surat asli.

Nugraha juga seperti hati-hati menunjukkan kedua surat tersebut kepada wartawan. Ia hanya menunjukkan surat terjemahan kepada wartawan tanpa menunjukkan surat asli. Terkait hal tersebut, Nugraha mengklaim surat tersebut ditandatangani oleh FIFA. "Tanda tangan Sekjen ada di lembaran kedua," jelas Nugraha. 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Piala Asia U17 Putri 2024: Timnas Indonesia Kalah Telak dari Korsel

Hasil Piala Asia U17 Putri 2024: Timnas Indonesia Kalah Telak dari Korsel

Timnas Indonesia
Hasil Timnas U23 Indonesia Vs Guinea 0-1: Garuda Kalah, STY Kartu Merah, Olimpiade Harus Menunggu

Hasil Timnas U23 Indonesia Vs Guinea 0-1: Garuda Kalah, STY Kartu Merah, Olimpiade Harus Menunggu

Timnas Indonesia
LIVE Timnas U23 Indonesia Vs Guinea 0-1: Penalti Lawan Gagal, STY Dapat Kartu Merah

LIVE Timnas U23 Indonesia Vs Guinea 0-1: Penalti Lawan Gagal, STY Dapat Kartu Merah

Timnas Indonesia
LIVE Timnas U23 Indonesia Vs Guinea 0-1, Sapuan Nathan Selamatkan Garuda Muda

LIVE Timnas U23 Indonesia Vs Guinea 0-1, Sapuan Nathan Selamatkan Garuda Muda

Timnas Indonesia
HT Timnas U23 Indonesia Vs Guinea: Jebolan Barcelona Cetak Gol, Garuda Muda Tertinggal

HT Timnas U23 Indonesia Vs Guinea: Jebolan Barcelona Cetak Gol, Garuda Muda Tertinggal

Timnas Indonesia
LIVE Timnas U23 Indonesia Vs Guinea 0-1, Penalti Eks Barcelona Bawa Lawan Unggul

LIVE Timnas U23 Indonesia Vs Guinea 0-1, Penalti Eks Barcelona Bawa Lawan Unggul

Timnas Indonesia
Susunan Pemain Indonesia Vs Guinea, Rafael Struick dan Nathan Starter

Susunan Pemain Indonesia Vs Guinea, Rafael Struick dan Nathan Starter

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Indonesia Vs Guinea, Kickoff 20.00 WIB

Link Live Streaming Indonesia Vs Guinea, Kickoff 20.00 WIB

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea, Kata Ketua Badan Timnas soal Elkan Baggott

Indonesia Vs Guinea, Kata Ketua Badan Timnas soal Elkan Baggott

Timnas Indonesia
Petinggi Persib Harap Dua Kubu Suporter Bisa Hadir di Championship Series Liga 1

Petinggi Persib Harap Dua Kubu Suporter Bisa Hadir di Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Madrid ke Final Liga Champions, Sensasi Ancelotti dan Dongeng 'Comeback' Los Blancos

Madrid ke Final Liga Champions, Sensasi Ancelotti dan Dongeng "Comeback" Los Blancos

Liga Champions
Jadwal Siaran Langsung Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade Malam Ini

Jadwal Siaran Langsung Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade Malam Ini

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea: Situasi Bola Mati dan Tekad Skuad Kaba Diawara

Indonesia Vs Guinea: Situasi Bola Mati dan Tekad Skuad Kaba Diawara

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea, STY Mau Berjuang di Tengah Kondisi Tak Sempurna

Indonesia Vs Guinea, STY Mau Berjuang di Tengah Kondisi Tak Sempurna

Timnas Indonesia
Hasil Drawing ASEAN Club Championship 2024-2025, Borneo FC di Grup Neraka

Hasil Drawing ASEAN Club Championship 2024-2025, Borneo FC di Grup Neraka

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com